Informasi Media

Anda adalah seorang jurnalis, penerbit, komunikasi atau media profesional: 
Kami di sini untuk menjawab pertanyaan Anda berkaitan dengan kelompok berita / data, permintaan wawancara, permintaan kemitraan

Kesiapan Nutrisi Serta Dukungan Tepat Sejak Persiapan Kehamilan Penting Untuk Kesehatan Masa Depan

Latest Update: 24 Feb 2014

Jakarta, 24 Februari 2014 – Kehamilan merupakan saat yang paling spesial bagi seorang ibu. Agar kehamilan hingga proses kelahiran berjalan lancar perlu persiapan yang matang. Asupan makanan dengan gizi yang tepat dan seimbang sangat dibutuhkan agar janin bisa tumbuh dan berkembang dengan baik. Pemenuhan nutrisi di 1000 hari pertama kehidupan merupakan kunci sukses kesehatan sang anak di masa mendatang.

Asupan gizi yang tepat dan lengkap menjadi hal yang sangat penting saat masa kehamilan. Makanan yang dikonsumsi ibu hamil harus disesuaikan dengan kebutuhan gizi  pada setiap tahapan kehamilan, di mana kebutuhan tiap tahap berbeda. “Ibu hamil harus memastikan kecukupan pemenuhan zat gizi seperti energi dan protein, vitamin dan mineral, asam folat, kolin, asam lemak seperti DHA, ALA & LA selama mereka menjalani kehamilan,” tambahnya.

Early Life Nutrition – Nutrisi untuk 1000 Hari Pertama Kehidupan, untuk mendukung pemenuhan gizi pada masa kehamilan dan menyusui, Sarihusada menghadirkan Lactamil Baru yang dikembangkan untuk memenuhi kebutuhan gizi sang ibu dan janin.

Olivier Pierredon, President Director Sarihusada menuturkan, “Kami mendukung konsep nutrisi terbaik untuk berdua sebagai bagian dari pemenuhan gizi di 1000 hari pertama kehidupan. Berbekal pengalaman selama 60 tahun dalam menyediakan nutrisi bagi ibu dan anak Indonesia, kami hadirkan Lactamil Baru yang merupakan jawaban kami atas kebutuhan gizi Indonesia melalui inovasi produk terbaru yang diformulasikan oleh para ahli  di Sarihusada Nutrition Research Center dan jaringan Danone di Indonesia, Singapura dan Belanda,” ujarnya.

Rizki Imam Ardhi, Senior Brand Manager Hadir dilengkapi dengan formula ADIK+ dengan protein lebih tinggi, vitamin, dan mineral namun lebih rendah gula, Lactamil Baru memberikan nutrisi tambahan yang berfungsi dalam membantu pertumbuhan dan perkembangan janin, memperbaiki jaringan tubuh, pertumbuhan tulang, dan juga sebagai pembentuk hemoglobin dalam sel darah merah yang membawa oksigen ke seluruh bagian tubuh. Selain itu, Lactamil Baru tersedia dalam berbagai rasa yang lezat, sebagai salah satu solusi asupan nutrisi yang mudah dan enak dikonsumsi ketika terjadi  gejala mual.

Early Life Nutrition secara menyeluruh, mendalam dan didukung keahlian yang memadai,” ujar Selain pemenuhan nutrisi yang optimal dan seimbang, Lactamil Baru juga memiliki layanan Mama Care Program yang memberikan informasi dan konsultasi seputar kehamilan, kesehatan, dan gaya hidup dari tim ahli yang kompeten. Melalui website kami di www.mamacare.co.id, para ibu hamil dapat mengakses selama 24 jam layanan bebas pulsa. Dengan informasi serta dukungan yang tepat akan nutrisi dan stimulasi, kami, Lactamil percaya bahwa para ibu hamil dapat menjalani masa kehamilan dengan rasa nyaman dan tenang,  

 

Back to Archive